Cara resume IDM tanpa di download ulang

Posted: Senin, 17 September 2012 by KESETIAAN AKAN SELALU ADA in Label:
0

 Mmm… lama banget yah baru ngeposting, abis dah libur panjang sih. Nah kali ini saya akan memposting tentang bagaimana cara resume IDM dengan baik tanpa didownload ulang.

Buat teman - teman yang hobi download game , film , mp3 , video di youtube atau jenisya.
biasanya teman-teman mendownload menggunakan IDM. Jika kita ingin menghentikan proses download kita, maka kita akan mengklik pause, nah setelah kita mengklik pause kita ingin melanjutkan proses download kita tadi, akan tetapi proses download tidak bisa berjalan, nah dari itu kita harus mengulangi proses download kita tadi.   Apakah kita harus mengulangi proses download kita yang sudah hamper selesai tadi? Sayang sekali yahh… Nah artikel berikut akan lebih memudahkan teman-teman semua tanpa melakukan download ulang…


Cara tepat untuk meresume atau biasa dikenal dengan melanjukkan proses download.


1. Masuk ke IDM  lalu cari yang ingin kita download yg gagal di resume , lalu klik kanan trus pilih properties

2. Setelah masuk ke properties klik link yang berwarna biru / yang sudah dilingkari wrna merah pada gambar berikut

3. Teman-teman akan menuju ketempat download ketika anda download ketika itu , selanjutnya download kembali 

    

4. Ketika teman-teman mengklik kotak IDM  maka akan terbuka tapi teman-teman jangan mendownload tapi mengcopi URL nya. lihat gambar berikut.

     

5. Setelah itu masuk ke IDM  terus pilih yang ingin di resume tadi lalu klik kanan pilih  properties

    ( seperti langkah 1 dan 2)  . tetapi paste URL tadi ke address. liat gambar brikut.

5. Lalu klik ok, kemudian klik resume. Maka proses download akan berjalan.